Pilihan Hidup
Memilih homeschooling di saat ibu harus tetap bekerja.
Berat, jenderal.
Seharusnya bisa melenggang dengan mudah, fokus pada anak saja.
Lalu kebutuhan menggunung seolah saling bertindihan. Tidak bisa memilih.
Aku masih butuh uang rutin. Masih butuh tempat supaya anak-anak ketemu teman-teman. Masih butuh wadah aktualisasi dan sosialisasi.
Semangat ya Abang, Neng, Bunda.
Kita jalanin bertiga.
Komentar
Posting Komentar